VST ini namanya Superior Drummer dari Toontrack. Ini berfungsi untuk mensimulasikan permainan drum sesuai dengan keinginan kalian. Yang tentunya bisa untuk rekaman juga.
Dalam Superior Drummer 2.0 juga dilengkapi beberapa fasilitas yang cukup mumpuni, seperi adanya mixer, FX, mengatur susunan drum, serta mengganti setiap part yang ada pada drum kit kalian.
Superior Drummer 2.0 bisa digunakan untuk beberapa DAW, seperti FL Studio, Cubase, Logic Pro, Pro Tools, dan lainnya. Namun, gw sendiri menggunakan ini di FL Studio untuk rekaman di rumah.
Instalasinya mudah, cukup jalankan installer dan ikuti petunjuknya saja. Tidak ada keygen yang diperlukan.
Untuk hasil rekaman bisa langsung dengerin yang ada di soundcloud sebelah ya! Dan juga untuk tutorial penggunaannya akan menyusul dengan Video.
Untuk Windows 32bit
Untuk Windows 64bit
Superior SL-Avatarnya punya om?
BalasHapus